Kenaikan insentif RT mulai Oktober 2024.Palembang (ANTARA) - Pemerintah Kota Palembang, Sumatera Selatan, menambah insentif RT menjadi Rp1 juta per bulan yang sebelumnya Rp600 ribu per bulan. Sekretaris Daerah Kota Palembang Aprizal Hasyim di Palembang, Jumat, mengatakan bahwa kenaikan insentif RT mulai Oktober 2024. Aprizal mengatakan bahwa pemberian insentif itu sebagai bentuk apresiasi atas tugas yang berat dalam mengurusi warga di lingkungan tempat mereka tinggal.
Pewarta: M. Imam Pramana
Editor: D.Dj. Kliwantoro
Copyright © ANTARA 2024
(责任编辑:rtp live)
Rapat terakhir Menhan di Komisi I DPR sebelum Prabowo jadi Presiden
Hoki outdoor putri Jawa Barat raih medali perunggu di PON 2024
Jabar: Tim medis dan psikolog kerja sama pastikan kesehatan atlet PON
Soal wacana penambahan komisi, Muhaimin: Masih lobi
Teriakan yang membawa Aurelia Salsabila ke final
NTB raih dua emas dari tarung derajat di PON Aceh
Pemprov Gorontalo beri penghargaan pahlawan olahraga pada Herson Taha
Ketua ORI kunjungi desa anti maladministrasi di Martapura Kalsel
Tim rugby 7s DKI Jakarta kawinkan medali emas putra dan putri
Sidang Paripurna MPR setujui Ahmad Muzani jadi Ketua MPR RI 2024
Pecatur Shafira Devi Herfesa pastikan meraih medali emas di PON 2024